RESEP MASAKAN ULUKUTEUK LEUNCA (JAWA BARAT)

Jumat, 17 Juni 2011

ULUKUTEUK LEUNCA (JAWA BARAT)



[caption id="attachment_2110" align="aligncenter" width="288" caption="ULUKUTEUK LEUNCA"]ULUKUTEUK LEUNCA[/caption]


Bahan

  • 200 gram oncom

  • 1 ikat kemangi


Haluskan

  • 5 butir bawang merah

  • 7 siung bawang putih

  • 3 cm kencur

  • 5 buah cabai merah keriting

  • 5 buah cabai rawit


 

  • 3 lembar daun salam

  • 150 gram leunca

  • 1 batang daun bawang, iris-iris

  • 300 ml air

  • 10 buah cabai rawit merah, biarkan utuh

  • 4 cm lengkuas, memarkan

  • 2 batang serai, ambil bagian putihnya, memarkan

  • 1 sdt garam

  • 1 sdm gula pasir


Cara membuat



    1. gerus kasar oncom, petiki daun kemangi, sisihkan.

    2. tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan oncom, daun salam, lengkuas, dan serai, aduk-aduk.

    3. tambahkan air, biarkan sampai mendidih.

    4. masukkan bahan dan bumbu lainnya, biarkan sampai air habis, angkat, sajikan.




 

Untuk 4 orang



Tip: ulukuteuk leunca lebih cocok dimakan dengan lalapan mentah, seperti mentimun, terung bulat, da kol.

 

0 komentar:

Posting Komentar